Minggu, 03 November 2013

MAKNA BEKERJA



….trenyuh juga melihat  perjuangan  ribuan buruh yang terus berdemo  kenaikan upah , nggak ada salahnya kita mulai memperbaiki mindset / pola pikir ,  supaya kita tidak terus terjebak dalam pola kerja lama yang ditinggalkan kolonial belanda sehingga membuat  otak kita tidak berkembang ….., untuk itu kita perlu tahu MAKNA KERJA yang sebenarnya …, diantaranya …
1.       Bekerja tidak harus di kantor , tapi juga bisa di rumah , sehingga kita tidak dibebani biaya transportasi , macet , biaya makan siang , resiko kecelakaan di jalan ,biaya pembantu  dsb .
2.       Bekerja tidak hanya di Offline , di Online / internet juga bisa dan persaingannya tidak sebanyak offline …
3.       Bekerja tidak harus di jam kerja normal , jam 07.00 – 17.00 , di luar jam itu juga bisa , tengah malam juga bisa ( positif lo ….)
4.       Bekerja tidak harus dibayar uang , tapi bisa juga hal lain seperti sembako , voucher , pulsa  dll yang biasanya baru bisa kita dapatkan dengan menukarkan sejumlah  uang  terlebih dahulu
5.       Bekerja tidak harus  di satu kantor , bekerja di 5 kantor sekaligus selama kita bisa melakukan,  sah sah aja …
6.       Bekerja tidak harus dibayar rupiah , dibayar Dollar , itu lebih baik …..iya kan ….???
7.       Bekerja tidak harus sesuai dengan bidang studi kita , selama kita mau dan kita mampu , pekerjaan bisa kita ambil
8.       Bekerja tidak harus dengan orang Indonesia , dengan orang luar negeri  lebih memiliki banyak keuntungan
9.       Orang Indonesia bekerja berdasarkan  waktu sedangkan orang luar negri bekerja berdasarkan hasil .
10.   Bekerja tidak harus full time tapi bisa juga partime ….


Tidak ada komentar:

Posting Komentar